-->
https://www.idblanter.com/search/label/Template
https://www.idblanter.com
BLANTERORBITv101

Mastrubasi dan Persoalannya yang Perlu Kamu Pahami

Jumat, 27 Juli 2018
Apa kamu pernah melakukan mastrubasi? atau pernahka kamu membahas itu dengan teman dekatmu. sepertinya itu adalah hal yang masih tabu untuk kamu bahas. Mastrubasi adalah sebuah aktivitas seksual yang normal dan sehat dimana kamu menyentuh diri sendiri demi memperoleh puncak kenikmatan seksual (orgasm).

Sebuah penelitian pernah menemukan bahwa 75% remaja laki-laki dan 48% perempuan dengan rentan usia 14-17 tahun pernah melakukan menstrubasi. Sementara untuk usia dewasa dengan reentang usia 57-64 tahun, sebanyak  63% pada laki-laki dan 32% perempuan pernah melakukannya.

Berbagai klaim tentang aktivitas ini pun bermunculan, beberpa penelitian menyebutkan bahwa hal itu akan memberikan dampak positive bagi kesehatan.  tapi, hal itu juga dapat menjadi sebuah masalah bagi kondisi psikologis seseorang.


Dampak Buruk Mastrubasi

Seseorang mungkin memilih untuk tidak mendiskusikannya karena dianggap sebagai usaha mencari kesenangan seksual dengan usaha sendiri. meskipun hal itu sebenarnya tidak selamanya dilakukan seorang diri. bentuk menstrubasi bisa berupa self touch atau memilih untuk menggunakan alat bantu (sex toy). Orang yang melakukan mastrubasi tentunya akan merasakan kenikmatan. namun sebagian dari mereka akan mengalami ketagihan dan kesulitan dalam menghentikan aktivitas tersebut (layaknya candu).

Perilaku ini akan menjadi sebuah masalah jika yang melakukannya merasa bersalah, hina pada diri sendiri dan merasa kotor. sebab hal itu dianggap bertentangan dengan norma atau agama yang dianut. Seiring pikiran tersebut muncul, mungkin hal itu pula akan mulai mengganggu psikologisnya terlebih jika dilain sisi timbul perasaan tidak nyaman jika tidak melakukannya.

Jika berbicara norma, pelampasan hasrat seksual yang tidak semestinya sudah tentu tidak sesuai dengan norma.. entah itu secara subjective, atau berdasar pada norma sosial yang ada dilingkungannya. dan karena itu pulah akan memunculkan emosi negatif setiap kali ia melakukan aktivitas tersebut. terlebih jika ia benar benar sudah tidak dapat mengalihkannya lagi karena adanya stimulus, baik itu berupa filmporno maupun lawan jenisnya.

Selain itu, melakukan menstrubasi secara berlebihan dianggap mampu menurunkan gairah seksual saat bersama pasangan ketimbang melakakukannya seorang diri. tidak semua orang mampu mencapai puncak kenikmatan saat berhubungan seksual dengan pasangan. Sebaliknya self-touch pada saat menstrubasi mampu menjangkau titip sensitif pada diri yang mungkin tidak diketahui oleh pasangan. hal itu mampu menunrunkan gairah pada pasangan.

Meskipun memberi dampak negative, rupanya mastrubasi juga bisa memberi manfaat positif. Sebuah penelitian yang dipulikasikan oleh Kristine Thomason menyebutkan bahwa laki-laki yang sering melakukan menstrubasi dapat megurangi resiko dari kangker prostat hingga sebesar 33% melalui orgasme. penelitian tersebut membuktikan bahwa dengan ejakulasi sebanyak 21 kali dalam sebulan dapat menurunkan resiko tersebut. ejakulasi dapat terjadi saat seseorang melakukan mastrubasi atau hubungan seksual. aktivitas tersebut juga diklaim dapat memberikan perasaaan senang, rileks hingga menurunkan stress.

Meski demikian, perlu dipahami bahwa setiap perbuatan pastilah ada dampak positif dan negatifnya. tinggal diri kita yang perlu menimbang-nimbangnya apakah akan memberikan lebih banyak dampak positif pada diri kita atau justru sebaliknya. bijaklah dalam memperlakukan dirimu, dengan begitu kamu bisa melakukan hal yang justru memberi manfaat lebih banyak bagi dirumu sendiri.

Author

Teman Karir

Teman Karir adalah Teman Karir adalah platform yang berisi career hack untuk para job seeker dan pekerja entry level agar dapat mengembangkan kemampuan mereka dan meningkatkan peluang dalam mencapai karir yang di impikan.

Semoga Bermanfaat..
Jangan lupa meninggalkan komentar ya.